Monday, July 20, 2015

Pakar Batu Bilang : Kaca (glass) dan Permata

Kaca (glass) telah menjadi yang paling populer dan paling umum digunakan untuk menjadi tiruan (imitasi) dari banyak batu permata. Ia Memiliki kemampuan untuk meniru di hampir seluruh karakter batu permata, mulai dari transparan sampai tidak transparan, dan memungkinkan di seluruh warna. Berlian, Rubi, Safir, Zamrud, Chalcedony, Chrysocolla, dan lain lain hanya beberapa nama saja yang bisa ditiru oleh Kaca (glass). Namun, mengidentifikasinya tidak terlalu menyulitkan dibandingkan batuan sintetik, Kaca (glass) bisa langsung dikenal dikarenakan adanya tanda inklusi seperti gas bubble (gelembung udara), swirl marks (tanda swirl), crystal (kristal) dan defretification (defretifikasi).

Permintaan Khusus : Sejarah Unik Batu Akik Bacan yang Wajib Kamu Ketahui

Sejarah batu bacan yang wajib diketahui oleh para pencinta batu akik.
Bintang.com, Jakarta Batu Bacan sudah dikenal sejak tahun 1960an, bacan merupakan salah satu kekayaan alam Maluku Utara. Istilah nama Bacan diambil dari nama Pulau Bacan yang digunakan sebagai tempat perdagangan batu itu. Padahal, pulau penghasil Batu Bacan sendiri adalah Pulau Kasiruta yang jaraknya tidak jauh dengan Pulau Bacan. Ingin tahu lebih jelas mengenai sejarah Batu Bacan? Yuk, kita simak rangkumannya .. Cus!

Sebuah Renungan Diri : Berburu Batu Mulia Dari Dalam Hati




Belakangan ini sedang boming dengan batu mulya yang harganya cukup fantastis mulai lima puluh ribuan hingga ratusan juta rupiah bahkan ada yang lebih dari itu. Bayak orang takjub akan keindahan dan harganya yang selangit itu. Mereka melakakukan berbagai cara untuk mengoleksi dan berbisnis.

Akik Cyclop asal Sentani diburu kolektor

Batu akik asal Gunung Cyclop, Sentani, Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua, banyak diminati oleh para kolektor atau pecinta batu yang datang dari luar daerah.

Ini Dia Batu Akik Penuh Karomah


Satu lagi batu akik khas asal Cirebon yang juga menjadi buruan para kolektor batu mulia, yakni batuAmpar Gunungjati. Batu ini hanya berada di kawasan Desa Astana Kecamatan Gunungjati, Kabupaten Cirebon. Batu ini merupakan pecahan lantai dari Makam/kompleks Sunan Gunung Jati yang hancur pada saat peperangan dengan Belanda.

Kembang Johar Asal Cirebon Memiliki Daya Mistik




Cirebon ternyata memiliki sejumlah batu mulia yang dicari-cari oleh para kolektor dan penghobi batu akik, salah satunya adalah batu akik Kembang Johar. Batu akik ini banyak ditemukan di kawasan Gunung Jati dan Babakan tepatnya di Plangon.

Potensi Pasar Batu Akik RI Tembus Rp 75 Triliun

Keindahan batu akik tampangnya tak hanya mampu menarik minat masyarakat di Indonesia. Batu alam ini ternyata juga menjadi incaran masyarak
Wilayah Indonesia yang dikelilingi pegunungan, memberi karunia dari segi kesuburan tanah hingga sumber energi.

Industri Batu Mulia Kini Punya Asosiasi



Berbagai jenis batu akik yang paling digemari oleh para pencinta batu mulia.

Menteri Perindustrian Saleh Husin meresmikan Pendirian Asosiasi Batu Mulia Indonesia (ABAMI) di Kantor Kementerian Perindustrian. Salah satu pendorong pendirian ABAMI tersebut karena industri batu mulia di Indonesia mulai mendapatkan tempat di dalam negeri.